Jabatan Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) POM TNI Kontingen Garuda (Konga) atau Sector East Military Police Unit (SEMPU), diserah terimakan dalam upacara militer dengan Inspektur Upacara Komandan Sektor (Dansektor) Timur UNIFIL (United Nations Interim Force In Lebanon),